Cara Mengatasi Cendet Bersuara Kecil Setelah Mabung
Tuesday, 9 January 2018
Add Comment
Cara Mengatasi Cendet Bersuara Kecil Setelah Mabung - Biasanya semua jenis burung kicau termasuk cendet apabila setelah mengalami mabung atau merebung maka akan memiliki perfoma suara yang lebih bagus dari sebelumnya, namun dalam beberapa kasus, ada juga burung cendet justru bersuara atau berkicau lebih kecil dari biasanya setelah mabung atau pasca mabung. Yang tentunya hal tersebut membuat pemiliknya merasakan kebingungan untuk hal tersebut.
Namun jangan perlu khuatir, karena saya akan mencoba memberikan solusinya untuk mengatasi cendet bersuara kecil pasca mabung atau setelelah mabung. Sebelum membahasnya nya lebih jauh, yang perlu kita ketahui, bahwa penyebab cendet bersuara kecil dari biasanya, tentunya di sebabkan dari adanya beberapa faktor tertentu.
Mabung merupakan waktu yang tepat bagi setiap burung untuk mengistirahatkan dirinya dari berbagai aktivitas, sembari menunggu rontoknya semua bulu untuk berganti bulu–bulu baru. Pada burung-burung piaraan, termasuk burung lomba, biasanya para pemilik / perawat juga akan mengistirahatkan total burung yang sedang mabung. Bahkan perawatan yang tepat pun akan diterapkan agar proses mabung berjalan lancar, tanpa hambatan.
Ketika burung tidak mendapatkan perawatan mabung yang dibutuhkan, maka akan muncul berbagai permasalahan di kemudian hari, misalnya suaranya menjadi tidak maksimal. Ini dapat terjadi pada semua jenis burung, termasuk cendet.
Sebelum mengupas tips mengatasi cendet bersuara kecil pasca-mabung, sebaiknya perlu diketahui dulu beberapa faktor penyebabnya:
Itulah beberapa hal yang bisa dilakukan untuk mengatasi cendet bersuara kecil atau tidak dapat berkicau maksimal setelah menyelesaikan masa mabungnya. Melalui perawatan rutin dan teratur, cendet bisa kembali tampil dengan kemampuan terbaiknya. Semoga dengan apa yang sudah saya berikan ini bisa bermanfaat untuk kita semua. Selamat mencoba dan semoga berhasil.
Namun jangan perlu khuatir, karena saya akan mencoba memberikan solusinya untuk mengatasi cendet bersuara kecil pasca mabung atau setelelah mabung. Sebelum membahasnya nya lebih jauh, yang perlu kita ketahui, bahwa penyebab cendet bersuara kecil dari biasanya, tentunya di sebabkan dari adanya beberapa faktor tertentu.
Mabung merupakan waktu yang tepat bagi setiap burung untuk mengistirahatkan dirinya dari berbagai aktivitas, sembari menunggu rontoknya semua bulu untuk berganti bulu–bulu baru. Pada burung-burung piaraan, termasuk burung lomba, biasanya para pemilik / perawat juga akan mengistirahatkan total burung yang sedang mabung. Bahkan perawatan yang tepat pun akan diterapkan agar proses mabung berjalan lancar, tanpa hambatan.
Ketika burung tidak mendapatkan perawatan mabung yang dibutuhkan, maka akan muncul berbagai permasalahan di kemudian hari, misalnya suaranya menjadi tidak maksimal. Ini dapat terjadi pada semua jenis burung, termasuk cendet.
Sebelum mengupas tips mengatasi cendet bersuara kecil pasca-mabung, sebaiknya perlu diketahui dulu beberapa faktor penyebabnya:
- Selama mabung, cendet hanya diberi voer tanpa disertai pakan tambahan dan multivitamin yang dibutuhkan.
- Penjemuran terlalu berlebihan selama masa mabung.
- Burung mabung dipaksa ikut lomba / dilatih dengan burung sejenis.
- Pakan terkontaminasi bakter, jamur, dan parasit, dan ikut termakan burung cendet saat mabung.
- Sangkar jarang dibersihkan, sehingga kotoran menumpuk dan menjadi tempat berkembangnya parasit, jamur, dan bakteri yang mengganggu pernafasan atau suaranya.
- Burung cendet dalam kondisi kurang fit setelah beres mabung.
Cara Mengatasi Cendet Bersuara Kecil Setelah Mabung
Untuk mengatasi cendet bersuara kecil sehabis mabung, berikut ini pola perawatan yang bisa Anda terapkan supaya burung bisa kembali berkicau dengan suara lantang.- Menjaga kondisi burung cendet dengan memberikan multivitamin seperti BirdVit.
- Rutin memberikan pakan jangkrik yang telah diolesi madu murni, atau bisa juga dengan menyuntikkan madu ke tubuh jangkrik sebelum diberikan kepada burung.
- Berikan pakan tambahan tersebut dengan jumlah lebih banyak daripada biasanya.
- Setiap beberapa hari sekali, cendet diberi ulat bambu sebanyak 1-2 ekor. Ulat bambu diyakini bisa membantu mengatasi suara serak dan memaksimalkan volume suara cendet.
- Berikan terapi mandi malam setiap beberapa hari sekali.
- Penjemuran rutin setiap hari dengan durasi sedikit lebih panjang daripada biasanya.
- Melatih cendet dalam kandang umbaran secara teratur.
Itulah beberapa hal yang bisa dilakukan untuk mengatasi cendet bersuara kecil atau tidak dapat berkicau maksimal setelah menyelesaikan masa mabungnya. Melalui perawatan rutin dan teratur, cendet bisa kembali tampil dengan kemampuan terbaiknya. Semoga dengan apa yang sudah saya berikan ini bisa bermanfaat untuk kita semua. Selamat mencoba dan semoga berhasil.
0 Response to "Cara Mengatasi Cendet Bersuara Kecil Setelah Mabung"
Post a Comment